Bantuan Berita Ekonomi

Bagi Hasil Panas Bumi Di Desa Laksana Untuk Infrastruktur

Bagi Hasil Panas Bumi Di Desa Laksana Untuk Infrastruktur

Balance News | Kabupaten Bandung – Bagi Hasil Panas Bumi Di Desa Laksana Untuk Infrastruktur Pemerintah telah mengantongi beberapa opsi terkait. Persentase komponen bagi hasil kegiatan pertambangan panas bumi atau yang umum di kenal dengan istilah bonus produksi.

Bonus produksi merupakan komponen bagi hasil pemanfaatan energi panas bumi yang akan di terima pemerintah kota atau kabupaten. Dari pengembangan wilayah kerja panas bumi (WKP) yang berada di wilayah teritorialnya. Dengan adanya pemberian bonus produksi tak lepas dari usulan beberapa pemerintah daerah yang menilai bahwa pemanfaatan energi panas bumi di wilayahnya urung memberikan dampak yang signifikan pada perekonomian daerah.

Kabupaten Bandung merupakan daerah potensi dan penghasil panas bumi terbesar di indonesia. Dengan kapasitas terpasang dari empat wilayah kerja panas bumi (WKP) yaitu Kamojang, Darajat, Wayang Windu dan Patuha sebesar 517 MW.

Dalam pengusahaan panas bumi, terdapat hak bagi wilayah penghasil berupa bonus produksi panas bumi yang di atur dalam Undang-Undang no. 21 tahun 2014 tentang panas bumi dan peraturan pemerintah nomor 28 tahun 2016 tentang besaran dan tata cara pemberian bonus produksi panas bumi.

Berdasarkan Perbup “telah di tetapkan peraturan Bupati Bandung nomor 57 tahun 2022 tentang pembagian dan pemanfaatan bonus produksi panas bumi. Sebagai langkah nyata dalam upaya mensejahterakan masyarakat Kabupaten Bandung khususnya masyarakat sekitar wilayah kerja”.

Atas adanya wilayah kerja panas bumi (WKP), salah  satu desa yang berada di zona terdekat terdampak yaitu Desa Laksana  Kecamatan Ibun. Perlu di ketahui bahwasanya bonus produksi  panas bumi, di gunakan untuk memenuhi kebutuhan pemerintahan desa maupun program/kegiatan.

Bagi Hasil Panas Bumi Di Desa Laksana Untuk Infrastruktur

Contoh salah satunya. Desa Laksana, Kec. Ibun, apakah sudah terrealisasikan di gunakan untuk program apa menurut Staf Desa Laksana Irwan Setiawan mengatakan. “salah satunya pembangunan Rabat beton 200 meter di RW. 02 dan Kp burujul 150 meter, Kp garung 200 meter, RW 07 150 meter, RW 8 rabat beton Kp pasir huni rabat beton 200meter, serta sasak gantung 15 meter yang sudah direalisasikan” Pungkas Irwan

Selain itu dari banyaknya desa terdekat di Zona tersebut, di duga adanya desa yang tidak mengalokasikan pagu anggaran bonus produksi panas bumi dengan baik. Padahal seharusnya bantuan tersebut dapat di gunakan untuk kesejahteraan masyarakat di desa tersebut.

Akibatnya jika Pemerintah Desa tidak melaksanakan bonus produksi panas bumi tersebut, banyak masyarakat yang tidak menikmati kehadiran industri panas bumi di wilayahnya.

Bagi Hasil Panas Bumi Di Desa Laksana Untuk Infrastruktur
Kepala Desa Laksana dan Staf

Selasa, (03/01/23) Media Waspira News menyambangi Kepala Desa Laksana. H. UU Budiman ucapkan banyak terima kasih untuk bagi hasil panas bumi dari. Pertamina dan Indonesia Power (IP) yang di terima oleh warga masyarakat untuk infrastruktur dan sudah di realisasikan untuk.

Infrastuktur jalan lingkungan di beberapa titik dengan memberikan keterangan sambil guyon adapun ucapan tambahan Kades berterima kasih kepada Bupati Bandung. Dan Pertamina, Indonesia Power juga Pemerintah Kabupaten Bandung kepada warga masyarakat yang sudah membantu merealisasikan, dan saya berharap kedepannya bantuan – bantuan lain datang kembali ke khususnya Desa Laksana.

Pewarta : Abeng/RedBN

Agus Suhendar

Agus Suhendar

About Author

Agus Suhendar adalah Pendiri sekaligus Pimpinan Redaksi BalanceNews.Id. Agus Suhendar lahir pada tanggal 17 agustus 1972 di Bandung, Jawa Barat. Sebelum berkiprah di dunia jurnalisme dan media, Agus pernah bekerja di salah satu perusahaan tekstil ternama di Kabupaten Bandung. Agus juga pernah bekerja di bidang perpajakan menjadi pegawai honorer. Karena kecintaannya pada dunia jurnalisme dan media, Agus pada akhirnya beralih profesi sebagai jurnalis dan penulis di beberapa media. Pada tahun 2017 Agus Suhendar memutuskan untuk mendirikan perusahaan medianya sendiri. Agus kemudian mendirikan situs web portal Balance News. Hingga tahun 2018, PT. Sandy Putra Suhendar resmi didirikan untuk menaunginya.

Leave a comment

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.

Berita Serupa

Ajang Bisnis Program BNPT
Bantuan Sosial Berita

Program BPNT Oleh Bulog Di Jadikan Ajang Bisnis

Balance News | Bandung – Ajang Bisnis Program BNPT sepertinya sudah bukan menjadi rahasia umum lagi di duga, adanya pemasok
pembuatan folder air
Berita Sosial

Pembuatan Folder Air di Wilayah Bojongsoang Menuai Pro dan Kontra

Balance News | Kab Bandung – Proyek pembuatan Folder Air yang berada di wilayah leuwi bandung Desa Citeureup Kec Bojongsoang