BalanceNews.id, Bandung | penerimaan peserta didik Baru PPDB tingkat SMAN tahun 2022 Baru saja usai.Banyak calon siswa siswi yang kecewa karna harus mengubur impian nya untuk bersekolah di SMAN1 margahayu kab bandung.
Siswa siswi harus Berbesar hati untuk terus melanjutkan cita cita nya kesekolah yang lain.
Namun ada kejanggalan dengan Hasil pengumuman ppdb SMAN1 margahayu diduga dengan asal sekolah berbeda tetapk titik zonasi yang hampir sama , hasilnya dapat di akses https://ppdb.disdik.jabarprov.go.id/hasil-seleksi/bandung/sma/negeri/20206209. Yang menimbulkan keresahan di kalangan orang tua siswa sekarang ini. Pertanyaan nya Apakah semua siswa siswi yang berada di titik yang sama itu satu rumah
Awak media mencoba untuk mengklarifikasi terkait dengan hasil pengumuman PPDB SMAN 1 margahayu namun sampai hari ini kamis 21 juli 2022 sulit untuk ditemui dan menghindar,untuk memberikan penjelasan Secara resmi dari kepala sekolah sman1 margahayu
Berlanjut ke dinas pendidikan propinsi jawa barat untuk mempertanyakan tentang zonasi dengan titik yang sama,namun kabid smu disdik prov jawa barat sulit untuk di temui.
Kontributor: Jay